Silsilah Sunan Gunung Jati
Silsilah Sunan Gunung Jati-Bahasan mengenai Silsilah Sunan Gunung Jati dalam artikel ini dibatasi pada nenek moyang Sunan Gunung Jati yang tercatat didalam naskah Kesultanan Cirebon. Salah satu Naskah yang menginformasikan tentang Silsilah Sunan Gunung Jati diantaranya adalah Naskah Kuningan, yaitu suatu Naskah yang berasal dari Keraton Kasepuhan Cirebon.
Baca Juga: Biografi Sunan Gunung Jati Lengkap
Silsilah Sunan Gunung Jati dari Garis Ayah sebagaimana yang di informasikan dalam naskah Kuningan Cirebon adalah sebagai berikut:
Adapun gambar bagan dari Silsilah di atas adalah sebagai berikut:
Berdasarkan silislah di atas Sunan Gunung Jati ditinjau dari silislah dari garis ayahnya merupakan Syarif/Keturunan Nabi Muhamad, yaitu Nabi pembawa Agama Islam yang hidup pada abad ke 7 Masehi.
Sementara itu mengenai Silsilah Sunan Gunung Jati dari garis ibu sebagaimana yang di infokan dalam naskah Kuningan adalah sebagai berikut:
Adapun gambar bagan dari Silsilah di atas adalah sebagai berikut:
Berdasarkan silislah di atas, dipahami bahwa Sunan Gunung Jati buyut dari jalur Ibunya adalah Ki Gedeng Kasmaya beliau merupakan Penguasa Cirebon Girang, sementara Ki Gedeng Tapa sendiri merupakan Raja/Penguasa Singapura [Mertasinga], adapun Istri Ki Gedeng Tapa adalah Nyi Kencana Singapuri yang berasal dari Pulau Pinang.
Dari Rahim Nyi Kencana Singapuri ini kemudian lahir Subang Larang yang kemudian dinikahi oleh Prabu Siliwangi. Kelak dari perkawinan keduanya melahirkan anak perempuan yang bernama Rara Santang, dari Rahim Rara Santang inilah Sunan Gunung Jati dilahirkan.
Baca Juga: Biografi Sunan Gunung Jati Lengkap
Silsilah Sunan Gunung Jati dari Garis Ayah sebagaimana yang di informasikan dalam naskah Kuningan Cirebon adalah sebagai berikut:
- Nabi Muhamad, menurunkan
- Siti Fatimah, menurunkan
- Sayid Husain, menurunkan
- Zainal Abidin, menurunkan
- Syekh Zainal Kabir, menurunkan
- Syekh Zumadil Kubro, menurunkan
- Raja Umrah Qadara [dari mesir], menurunkan
- Sultan Banisrail, Menikah dengan Rara Santang, berputra
- Syarif Hidayatullah [Sunan Gunung Jati]
Adapun gambar bagan dari Silsilah di atas adalah sebagai berikut:
Berdasarkan silislah di atas Sunan Gunung Jati ditinjau dari silislah dari garis ayahnya merupakan Syarif/Keturunan Nabi Muhamad, yaitu Nabi pembawa Agama Islam yang hidup pada abad ke 7 Masehi.
Sementara itu mengenai Silsilah Sunan Gunung Jati dari garis ibu sebagaimana yang di infokan dalam naskah Kuningan adalah sebagai berikut:
- Ki Gedeng Kasmaya, berputra
- Ki Gedeng Tapa, menikah dengan Nyi Kencana Singapuri, berputri
- Nyi Subang Larang, menikah dengan Prabu Siliwangi, menurunkan
- Rara Santang, menikah dengan Sultan Banisrail, berputra
- Syarif Hidayatullah [Sunan Gunung Jati]
Adapun gambar bagan dari Silsilah di atas adalah sebagai berikut:
Berdasarkan silislah di atas, dipahami bahwa Sunan Gunung Jati buyut dari jalur Ibunya adalah Ki Gedeng Kasmaya beliau merupakan Penguasa Cirebon Girang, sementara Ki Gedeng Tapa sendiri merupakan Raja/Penguasa Singapura [Mertasinga], adapun Istri Ki Gedeng Tapa adalah Nyi Kencana Singapuri yang berasal dari Pulau Pinang.
Dari Rahim Nyi Kencana Singapuri ini kemudian lahir Subang Larang yang kemudian dinikahi oleh Prabu Siliwangi. Kelak dari perkawinan keduanya melahirkan anak perempuan yang bernama Rara Santang, dari Rahim Rara Santang inilah Sunan Gunung Jati dilahirkan.
Selanjutnya, untuk mengetahui anak-anak, dan cucu-cucu Sunan Gunung Jati silahkan anda baca dalam artikel kami selanjutnya:
Baca Pada : Keturunan Sunan Gunung Jati Dari Istri-Istrinya
Baca Pada : Cucu-Cucu Sunan Gunung Jati
Baca Pada : Keturunan Sunan Gunung Jati Dari Istri-Istrinya
Baca Pada : Cucu-Cucu Sunan Gunung Jati
Assalamu'alaikum
BalasHapusSlm hormat buat admin dan semuanya...
Untuk nama sasra atmadja apakah ada garis keturunan dr eyang prabu silih wangi
Syekh badrul jamal di dusun tengginah desa bator kec klampis kab bangkalan madura jawa timur itu masih cicit dari sunan gunung jati,tolong di klarifikasi kebenaran dari silsilahnya beliau tsb....
BalasHapusAssalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatu.
BalasHapusSaya pernah punya Silsilah keturunan Sunan Gunung Jati. Dan Nenek saya termasuk didalamnya. Tapi lembaran itu dipinjam dan tidak pernah dikembalikan.
No WA saya, 0812.8202.8317
Wassalamu'alaikum warahmatullahi Wabarakatu.
Assalamualaikum warahmatullahi Wabarakatu
BalasHapusKebenaran hanya milik Allah Subhanahu Wata'alla. Apa yang saya sampaikan itu nyata. Bahwa saya pernah memiliki SILSILAH Sunan Gunung Jati dari Nenek. Karena beliau adalah salah satu keturunan nya.